Pentingnya Stimulasi Kecerdasan Anak Berdasarkan Usia

>> Sabtu, 29 Januari 2011

Memiliki anak cerdas menjadi impian banyak orangtua. Tahukah Moms, kecerdasan (IQ) si kecil tidak sepenuhnya dipengaruhi oleh faktor keturunan, tapi juga faktor stimulasi.

Berdasarkan riset, perkembangan kecerdasan si kecil dipengaruhi oleh dua faktor utama, yaitu nature dan nurture. Faktor nature mengacu pada faktor genetik atau keturunan. Kita pasti sering mendengar komentar, "Kalau orangtuanya pintar, anaknya pasti pintar". Tapi benarkah? Belum tentu, karena faktor nurture atau stimulasi yang berasal dari lingkungan juga berperan. Nurture berupa nutrisi tepat dan stimulasi melalui musik, kegiatan, bermain, dan bahasa.

Read more...

Informasi Penyakit : Sariawan (Penyebab dan Pencegahannya)

Sariawan atau stomatitis adalah radang yang terjadi pada mukosa mulut, biasanya berupa bercak putih kekuningan. Bercak itu dapat berupa bercak tunggal maupun berkelompok. Sariawan dapat menyerang selaput lendir pipi bagian dalam, bibir bagian dalam, lidah, gusi, serta langit-langit dalam rongga mulut. Meskipun tidak tergolong berbahaya, namun sariawan sangat mengganggu. 

Read more...

Tips Memperlambat Rambut Ber-Uban

Uban atau rambut yang sudah mulai memutih kadang menjadi halangan atau justru juga dapat menjadi idaman dalam pergaulan sehari-hari. Masih Muda Kok Ubanan. 

Uban atau rambut putih tidak didominasi orangtua saja. Banyak anak muda yang usianya masih di bawah 30 tahun, tapi sudah ada rambut putihnya. Kalau tidak percaya, coba saja periksa dulu rambutmu. Siapa tahu, sudah ada yang putih. Walaupun cuma 1 atau 2 helai, tetap harus diwaspadai.

Read more...

6 Cara Menghindari Kebotakan

Berbagai cara dilakukan orang untuk mencegah kerontokan rambut dan kebotakan. Tapi para ahli merekomendasikan beberapa cara sederhana bila Anda tak ingin botak, yaitu makan kacang dan jangan tinggalkan sarapan.

Kabar baik bagi pria yang takut botak bahwa para ilmuwan telah menemukan penyebab kebotakan, yaitu adanya gen yang menyebabkan kegagalan produksi dan perkembangan sel-sel rambut.

Read more...

Tips 17 Cara Untuk Dapatkan Tubuh Sehat dan Bugar

JANGAN hanya berangan tentang tubuh sehat, tetapi cobalah lakukan. Berikut 17 cara yang kami bagikan untuk menjaga tubuh Anda tetap sehat, dan inilah ulasannya.

1. Luangkan waktu
Olahraga yang paling murah ialah berlari. Meski sibuk bekerja, coba luangkan sedikit waktu untuk melakukan kegiatan ini. Tidak perlu terburu-buru, Anda bisa melakukannya secara bertahap untuk mendapatkan hasil yang diinginkan.

Read more...

Informasi Penyakit : Deteksi Penyakit pada Mata

Mata adalah jendela hati, tapi ternyata bagi dokter mata adalah ‘jendela’ untuk melihat kesehatan Anda. Kondisi mata Anda dapat memberikan petunjuk penyakit yang tersembunyi atau ancaman gangguan kesehatan lainnya.

Ahli mata, Oliver Backhouse, dari Rumah Sakit Mata Yorkshire, Inggris: “Lain kali Anda bercermin, coba perhatikan lebih cermat. Jika ada yang mencurigakan, seperti warna retina, bentuk pupil dan area mata, ada baiknya memeriksakan ke dokter.

Read more...

Informasi Penyakit : Morbili/Campak (Penyebab dan Pencegahannya)

Apa sih penyakit Campak itu?
Campak ( Rubeola, Measles, Morbili ) adalah infeksi virus akut yang sangat menular, ditandai dengan demam, lemas, batuk, peradangan selaput mata serta timbulnya bintik-bintik merah di kulit. Penyakit ini umumnya menyerang anak-anak.

Trus apa dong penyebabnya?
Penyebabnya virus morbili (paramiksovirus). Virus ini terdapat dalam darah dan cairan nasofaring pada masa gejala awal (prodromal) hingga 24 jam setelah timbulnya bercak merah di kulit dan selaput lendir.

Read more...

5 Manfaat Jadi Donor Darah

Simbiosis mutualisme. Itulah yang akan kita rasakan jika kita melakukan donor darah, sebab setiap tetes darah yang kita sumbangkan tidak hanya dapat memberikan kesempatan hidup bagi yang menerima tetapi juga memberikan manfaat kesehatan bagi pendonornya.

Anggapan yang menyatakan mendonorkan darah bisa membuat kita menjadi lemas adalah salah. Saat kita mendonorkan darah, maka tubuh akan bereaksi langsung dengan membuat penggantinya. Jadi, kita tidak akan mengalami kekurangan darah. Selain membuat tubuh memproduksi darah-darah baru, ada lima manfaat kesehatan lain yang bisa kita rasakan:

Read more...

10 Pekerjaan Yang Berpotensi Membahayakan Paru – Paru

Setiap pekerjaan memiliki risiko tersendiri termasuk dalam hal kesehatan paru-paru. Tapi ada 10 pekerjaan yang bisa berisiko dan membahayakan kesehatan paru-paru.
 
“Sebagian besar jenis penyakit paru-paru akibat pekerjaan bisa dicegah, langkah-langkah sederhana dalam pengendalian bisa mengurangi paparan dan juga risiko,” ujar Philip Harber, MD, profesor dan kepala UCLA Occational and Environmental Medicine Division, seperti dikutip dari Health.

Read more...

5 Cara Alami Membuang Racun dalam Tubuh

Orang selalu membicarakan mengenai pentingnya detoks. Para selebriti Hollywood, misalnya, punya segudang cara untuk membuang racun dalam tubuhnya. Yang sempat ramai diperbincangkan adalah master cleanse diet, dimana orang hanya mengonsumsi cairan lemon dan sirup maple yang dicampur cabe rawit, selama 10 hari. Namun, diet detoks semacam ini disebut-sebut tidak aman, karena menyebabkan tubuh menjadi lemas.

Read more...

Tips Menambah Tinggi badan Secara Alami

Banyak referensi mengatakan pertumbuhan tubuh wanita terhenti di usia 18-21 tahun. Tapi tenang, Anda masih memiliki kesempatan menambah tinggi badan di atas usia itu. Caranya, kombinasikan asupan makanan, latihan fisik, dan tidur teratur hingga usia 30 tahun.

Gaya hidup sehat hingga selepas masa remaja, masih memungkinkan seseorang tumbuh paling sedikit 2-4 inci atau 5-10 sentimeter secara alami.
Ada beberapa latihan yang bisa dilakukan untuk memaksimalkan tinggi badan. Lakukan latihan berikut untuk mendorong pertumbuhan, memperpanjang tulang belakang, meningkatkan fleksibilitas dan memperkuat otot-otot perut:

Read more...

Informasi Penyakit : Varises (Penyebab dan Pencegahannya)

Bila di kaki Anda terlihat urat-urat halus menyembul di seputar betis belakang, bisa jadi Anda terkena kelainan yang disebut varises. Kelainan ini terjadi di pembuluh darah balik (vena) yang berfungsi mengangkut darah sisa metabolisme dari seluruh jaringan tubuh dan kembali ke jantung.

Varises menyebabkan sirkulasi darah menjadi tak lancar, karena terhambat di sekitar betis dan tungkai kaki saat menahan berat tubuh. Selain di bagian kaki, belakangan diketahui bahwa ternyata varises pun bisa terjadi di bagian lengan.

Read more...

Mengenal Lebih Dekat Endometriosis

>> Selasa, 18 Januari 2011

Endometriosis adalah suatu keadaan dimana endometrium berada di luar tempat yang seharusnya, yaitu di dalam rongga rahim. "Endometrium sendiri merupakan lapisan yang melapisi rongga rahim dan dikeluarkan secara siklik saat mens sebagai darah haid," kata dr. Sugi Suhandi Iskandar, Sp.OG dari RS Mitra Keluarga Kelapa Gading, Jakarta.

Read more...

Vitamin dan Mineral yang Diperlukan pada Masa pertumbuhan

Vitamin dan mineral sangatlah penting bagi tubuh terutama dimasa-masa pertumbuhan anak dan remaja,dan tingkat kebutuhanya pun sangat berbeda-beda baik itu anak,remaja maupun dewasa,

Vitamin & mineral berfungsi untuk membuat tubuh bekerja dengan baik. Sebenarnya vitamin & mineral sudah terdapat di dalam bahan makanan sehari-hari. Tetapi terkadang karena gaya hidup, diet, ataupun hal lain yang menyebabkan kita tidak seimbang dalam mengkonsumsi makanan membuat kebutuhan vitamin & mineral yang dibutuhkan tubuh menjadi tidak terpenuhi.

Read more...

Kebiasaan Baik untuk Mencegah Penyakit Jantung

Untuk bisa mendapatkan umur panjang, jantung adalah salah satu organ yang mutlak harus dijaga kesehatannya. Gangguan jantung bisa sangat mematikan, oleh karena itu pencegahan menjadi langkah paling bijak untuk menghindari kematian mendadak akibat serangan jantung.

Read more...

Tips Mencegah Payudara Agar Tidak Kendur

Kekencangan payudara wanita bisa mengalami penurunan seiring dengan usia dan beberapa faktor lain. Tapi tak perlu khawatir, ada beberapa langkah sehat untuk mencegah payudara kendur. Apa saja?

Selain usia, ada beberapa faktor yang bisa membuat payudara kendur antara lain kehamilan atau penurunan berat badan.

Read more...

Seseorang dengan Gangguan Sindrom Makan Malam

Sebagian orang sangat berhati-hati atau bahkan menghindari makan malam. Tapi orang yang menderita Night Eating Syndrome (NES atau sindrom makan malam) justru makan tengah malam atau menjelang pagi hingga terkadang menyebabkan gangguan tidur.

Read more...

Jantung Lebih Sehat Jika Sering Mendengarkan Orang Curhat

Hipertensi atau tekanan darah tinggi merupakan faktor risiko serangan jantung yang gampang-gampang susah untuk dikendalikan. Selain dengan obat, tekanan darah bisa juga dikendalikan dengan kebiasaan baik yakni mendengarkan orang curhat.

Peneliti dari University of Massachusetts, Dr Thomas Houston mengungkap hal itu dalam sebuah eksperimen yang dilakukannya baru-baru ini. Eksperimen tersebut melibatkan 230 orang dewasa dengan riwayat tekanan darah tinggi atau hipertensi.

Read more...

7 Kelainan Payudara yang Wajib Anda Waspadai

Pemeriksaan rutin merupakan langkah tepat untuk mengantisipasi lebih dini risiko kanker payudara. Jika cukup jeli, tanda-tanda kanker bisa dideteksi sendiri dari kelainan-kelainan yang terdapat di sekitar jaringan payudara.

Dikutip dari Shine, Minggu (21/11/2010), berikut ini adalah 7 kelainan yang perlu diwaspadai sebagai gejala kanker payudara.

Read more...

Jenis Racun Yang Terkandung dalam Kosmetik

Tampil cantik merupakan kebanggaan tersendiri bagi seorang perempuan terutama di usia remaja, meski kadang-kadang harus mengorbankan kesehatan. Beberapa kosmetik yang digunakan mengandung bahan berbahaya yang ternyata bisa terserap masuk ke dalam tubuh.

Sebuah penelitian yang dilakukan Enviromental Working Group (EWG) terhadap sampel darah dan urine pada 20 remaja putri usia 14-19 tahun menunjukkan adanya kandungan bahan berbahaya. Sebagian merupakan pemicu kanker, sebagian lagi bisa mempengaruhi keseimbangan hormonal.

Read more...

Jauhi Pemicu Kanker Dari Sekarang

Tanpa disadari banyak hal yang dapat membuat orang lebih rentan terkena penyakit serius seperti kanker, terlebih lagi dipicu oleh banyaknya radikal bebas dari lingkungan. Ayo jauhi pemicu-pemicu kanker!

Beberapa penelitian terakhir menunjukkan bahwa radikal bebas saat ini adalah tertuduh utama dari banyak penyakit, termasuk kanker, penyakit kardiovaskuler dan penuaan dini.

Read more...

Makanan yang Harus Dihindari Ibu Hamil

Sudah sadarkah kita betapa pentingnya mengkonsumsi makanan sehat saat hamil tapi Bisa jadi makanan dan minuman favorit anda terlihat aman sekilas. Saran bijak, jangan segan untuk memeriksa lagi siapa tahu ada potensi bahaya. berikut adalah makanan yang sebaiknya dihindari atau paling tidak dikurangi saat anda hamil dan alasannya.

Read more...

Mengenal Penyakit Asma Lebih Dekat

Penyakit asma berasal dari kata “asthma” yang diambil dari bahasa Yunani yang berarti “sukar bernapas.” Penyakit asma dikenal karena adanya gejala sesak napas, batuk dan mengi yang disebabkan oleh penyempitan saluran napas.

Read more...

Pria Juga Mengalami Menopause

Sinonim Andropause memiliki banyak nama antara lain: sindroma andropause, PADAM (Partial Androgen Deficiency in the Aging Male), PTDAM (Partial Testosteron Deficiency in the Aging Male), menopause pada pria, climacterium pada pria, viropause, adrenopause, somatopause.

Definisi
Kumpulan gejala, tanda, dan keluhan pada pria yang mirip menopause.

Read more...

Penyebab Kita Mudah Mengantuk

Secara fisiologis tubuh kita mempunyai alarm yang dapat mengingatkan bahwa tubuh memerlukan istirahat yang cukup. Apabila tubuh perlu istirahat maka akan memberikan kode dalam bentuk rasa kantuk (mengantuk). 

Apabila dengan kode mengantuk kemudian kita beristirahat (dengan mencoba tidur), maka setelah bangun tubuh akan terasa segar. Sebab pada saat tidur tubuh akan memanfaatkan zat kelelahan (asam laktat) untuk diolah kembali di dalam hati sebagai cadangan tenaga.

Read more...

Kenapa Pria Mengalami Mimpi Basah ?

Anak laki-laki yang sudah memasuki masa pubertas, normalnya akan mengalami mimpi basah. Untuk pertama kali, hal ini mungkin terasa aneh, tapi ini adalah hal yang wajar. Mengapa pria mengalami mimpi basah? Mimpi basah (orgasme spontan) atau dalam dunia kedokteran dikenal dengan emisi nokturnal, merupakan pengeluaran cairan semen (air mani) di waktu tidur yang biasanya terjadi ketika seorang laki-laki sudah memasuki masa pubertas. 

Read more...

5 Kebiasaan Sepele Yang Akan Membuat Kita Sehat dan Bahagia

>> Sabtu, 08 Januari 2011

Setiap orang tentu ingin bahagia. Namun, tak semua orang paham, sesungguhnya kita tak perlu menjadwalkan liburan ke luar negeri atau menanti saat mendapatkan hadiah doorprize untuk mencapai kebahagiaan itu. 

Riset terbaru menunjukkan, melakukan tindakan sepele sehari-hari juga bisa membuat pikiran kita jadi lebih positif. Akibatnya, mood pun selalu bagus. Ayo, bentuk kebiasaan itu mulai dari sekarang.

Read more...

Usia 28 Saat Terbaik Untuk Melakukan Diet

>> Jumat, 07 Januari 2011

Keberhasilan dalam menurunkan berat badan memang dipengaruhi oleh banyak faktor. Riset menunjukkan, faktor usia bisa jadi memengaruhi keberhasilan diet, khususnya di kalangan kaum Hawa.  

Survey yang dilakukan perusahaan minuman Lambrini Light di Inggris menyatakan, perempuan pelaku diet yang sukses adalah mereka yang mengawali program pelangsingan pada usia 28 tahun. 

Read more...

Makanan Pencuri dan Pengganggu Waktu Tidur Anda

Sulit tidur dan berpikir mengunyah camilan di malam hari? Berpikirlah dua kali. Mengapa? Sebab memilih camilan yang salah malah bisa menjauhkan kita dari mendapatkan mimpi yang indah, seperti di bawah ini :

Read more...

Penyebab Gatal pada Organ Intim Wanita (Vagina)

Rasa gatal di organ intim memang bisa jadi bencana bagi kaum wanita. Namun, apakah rasa gatal merupakan gejala terjadinya infeksi di vagina?

Gatal di vagina yang terjadi tanpa adanya bau yang tidak sedap disebut juga dengan noninfectious vaginitis. Menurut Mary Jane Minkin, MD, ginekolog, banyak hal yang menyebabkan kondisi tersebut, misalnya fluktuasi hormonal, reaksi sabun, detergen, kondom atau pakaian dalam yang terlalu ketat.

Read more...

  © Free Blogger Templates Skyblue by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP